JAM

JARINGAN KOMPUTER

                                                              JARINGAN KOMPUTER

Komputer adalah suatu peralatan elektronik yang dapatmenerima input, mengolah input, memberikan informasi, menggunakansuatu program yang tersimpan di memori komputer, dapat menyimpanprogram dan hasil pengolahan, serta bekerja secara otomatis.Salah satu komponen dari komputer adalah CPU (CentralProcessing Unit), merupakan otak sistem komputer yang memiliki duabagian fungsi operasional, yaitu:

ALU (Arithmetical Logical Unit) sebagai pusat pengolah data,dan

CU (Control Unit) sebagai pengontrol kerja komputer.Pada CPU terdapat prosesor yang fungsi utamanyamengendalikan operasi komputer (CPU), melakukan fungsi pemrosesanpengolahan data, melakukan operasi logic dan mengelola aliran data.Sebuah komputer dapat berinteraksi dengan komputer lain jikaadanya sebuah jaringan. Jaringan komputer adalah Sebuah sistem yangterdiri atas komputer dan perangkat jaringan lainnya yang bekerja samauntuk mencapai suatu tujuan yang sama. Tujuan dari jaringan komputer adalah:1.Membagi sumber daya.2.Komunikasi.3.Akses informasi. Jaringan komputer terdiri atas:1.Server2.ClientA.SERVERServer adalah sebuah sistem komputer yang menyediakan jenislayanan tertentu dalam sebuah jaringan komputer. Server didukungdengan prosesor yang bersifat
scalable
dan RAM yang besar, jugadilengkapi dengan sistem operasi khusus, yang disebut sebagaisistem operasi jaringan atau
network operating system
. Server juga

menjalankan perangkat lunak administratif yang mengontrol aksesterhadap jaringan dan sumber daya yang terdapat di dalamnya,seperti halnya berkas atau alat pencetak (printer), dan memberikanakses kepada workstation anggota jaringan.Dilihat dari fungsinya, server bisa di kategorikan dalam beberapa jenis, seperti:1.Server aplikasi (application server), adalah server yangdigunakan untuk menyimpan berbagai macam aplikasi yangdapat diakses oleh client.2.Server data (data server), digunakan untuk menyimpan databaik yang digunakan client secara langsung maupun data yangdiproses oleh server aplikasi.3.Server proxy (proxy server), berfungsi untuk mengatur lalulintas di jaringan melalui pengaturan proxy. Orang awam lebihmengenal proxy server untuk mengkoneksikan komputer clientke Internet.Server terbagi atas:
1.
File server, yaitu komputer yang melekat pada jaringanyang memiliki tujuan utama menyediakan lokasi untukpenyimpanan bersama file komputer (seperti dokumen, filesuara, foto, film, gambar, database, dsb) yang dapat diakses olehworkstation yang melekat pada jaringan komputer. Protokol yangdigunakan pada file server adalah htp dan smb.
2.
Print server, yaitu sebuah komputer atau perangkat yangterhubung ke satu atau lebih printer dan komputer klien melalui jaringan, dan dapat menerima pekerjaan mencetak darikomputer dan mengirim pekerjaan ke printer yang sesuai.Protokol yang digunakan adalah ipp dan smb.
3.
Web server, yaitu program komputer yang memberikan(menyediakan) konten, seperti halaman Web, denganmenggunakan Hypertext Transfer Protocol (HTTP), melalui WorldWide Web dan juga dapat merujuk ke komputer atau mesin

virtual menjalankan program. Protokol yang digunakan dalamwebserver adalah http.
4.
Mail server. Protokol yang digunakan adalah pop3 dan smtp.
5.
Database server, yaitu sebuah program komputer yangmenyediakan layanan database program komputer lain ataukomputer, sebagaimana didefinisikan byormix, Ingres, SQL server.
6.
VOIP (Voice Over Internet Protocol), yaitu teknologi yangmemungkinkan percakapan suara jarak jauh melalui mediainternet dan data suara diubah menjadi kode digital dan dialirkanmelalui jaringan yang mengirimkan paket-paket data, dan bukanlewat sirkuit analog telepon biasa. Protokol yang digunakan dalamVOIP adalah h232 dan sip.
7.
 Terminal server, yaitu memungkinkan komputer klien untukmenggunakan harddisk, dimana dalam satu buah CPU dapatdigunakan kebanyak banyak komputer. Protokol yang digunakandalam terminal server adalah rdp (terdapat pada windows), danitp (terdapat pada linux).B.CLIENTClient adalah sistem komputer yang menerima layanan-layanandari server didalam jaringan.KOMPONEN JARINGAN KOMPUTER Jaringan komputer tersusun dari beberapa elemen dasar yangmeliputi :1.Komponen Hardware.a.Personal computer (PC), yaitu mesin yang dapat diprogrammenerima input, menyimpan dan memanipulasi data, danmenyediakan output dalam format yang bermanfaat.
 b.
Network Interface Card, yaitu sebuah komponen perangkatkeras yang berfungsi untuk penghubung antara komputerdengan network device dan berkomunikasi melalui jaringankomputer.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar